Hasil Pertemuan Syahrul Aidi dan DPRD Riau, Kedaulatan Negara Terancam di Riau
JAKARTA - Komisi V DPR RI menerima kunjungan dari DPRD Provinsi Riau dan DPRD Kota Dumai. Mereka menuntut Komisi V perjuangkan aspirasi masyarakat Riau agar pemerintah pusat serius membangun Riau. Devisa diambil, infrastruktur tidak…